PAPUA INDAH DAN DAMAI

Menyuarakan kedamaian dan keindahan bumi Papua untuk bangsa ini...

Tanahku Papua

Papua, Indonesia kecilku...

Halaman

Senin, 21 Juli 2014

SUKSESKAH PILPRES DI PAPUA?

Pemilu di Papua Menjelang pelaksanaan Pemilihan Presiden yang dilaksanakan pada tanggal 9 Juli 2014, ada segelintir orang dan kelompok yang menyerukan untuk melakukan boikot terhadap penyelenggaraan Pilpres 2014 di Papua. Kelompok kecil tersebut adalah kelompok afiliasi terhadap Papua merdeka, semisal KNPB. KNPB menilai bahwa, tidak ada alasan lain bagi masyarakat Papua...

MSG BERHASIL DI PORT MORESBY

Para pemimpin MSG dari Vanuatu, PNG, Kep. Solomon, dan New Caledonia tolak WPNCL (red) Jayapura - Segelintir masyarakat Papua yang berjuang untuk merdeka pernah mendaftarkan proposalnya tahun lalu untuk menjadi anggota Melanesian Spearhead Group (MSG), organisasi regional Melanesia di kawasan Asia Pasifik. Proposal aplikasi keanggotaan MSG tersebut diajukan oleh...

Sabtu, 19 Juli 2014

ANTAR LOGISTIK BAGI WARGA, MALAH DI DOOR OPM

Puncak Jaya (16/7) – Penembakan dan penghadangan kembali terjadi pada 16/7/2014 sekitar pkl.14.15 WIT di Puncak Jaya. Kali ini yang menjadi korban adalah para supir yang biasa mengantarkan logistik untuk kebutuhan masyarakat. Dua orang supir lajuran tersebut tewas dan empat mobil jenis Strada dibakar. Kelompok kriminal yang menamakan dirinya OPM...

Jumat, 18 Juli 2014

OPM TEMBAK (LAGI) TUKANG OJEK DI LANY JAYA

Puncak Jaya (17/7) - Aksi penembakan terhadap warga sipil/masyarakat kembali terjadi di daerah Dugume Kabupaten Lany Jaya pada Kamis 17 Juli 2014 pukul 17.10 WIT. Korbannya adalah masyarakat sipil yang berprofesi sebagai tukang ojek, yang bernama Nasito umur 47 tahun, asal Probolinggo dan meninggal dunia setelah ditembak peluru dari senjata api yang diduga milik...